Pages

Wednesday, May 29, 2013

Adas (Foeniculum Vulgare Mill)






















Kandungan Kimia


Minyak atsiri 0,3 - 6 %
Anethol 50 - 60 %
Fanchom
Metil chavicol
Anis Keton
Kamfena
Limonena
1,8 Sineol
Arginin
B-sitosterol
Dianethole
Rutin
Stigmasterol
Efek Farmakologis

Menambah daya tahan tubuh
Obat flu
Anti Kholinesterase
Mengatasi ejakulasi dini
Merangsang ereksi
Anastesi
Merangsang keringat
Penguat heparPenyakit Yang dapat di Obati

Batu Empedu : Cuci 5 g buah adas kering, seduh dengan 1 gelas air lalu dinginkan. Minum sekaligus 1 gelas sehari.

Pencegah dan Penyembuh impotensi : Campur 10 g buah adas, 25 g pulosari, 10 g bawang putih, 25 g merica dan 25 g kunyit menjadi satu. Tumbuk halus bahan-bahan tersebut lalu tambahkan air panas secukupnya sehingga membentuk larutan. Tambahkan 1 sendok makan madu murni, 2 butir kuning telur ayam kampung lalu aduk sampai rata. Minum larutan 2 - 3 jam setelah makan malan dan lakukan 1 kali sehari selama 1 bulan.

Pencegahan terhadap tumor dan Kanker : Cuci bersih 5 g buah adas kering, 100 g akar alang-alang, dan 1 - 2 batang benalu teh (Loranthus sp.). Rebus semua bahan dengan 2 gelas air sampai tersisa 1 gelas lalu dinginkan. Saring air rebusannya lalu minum 2 kali sehari masing-masing 1/2 gelas.

Sariawan : Cuci bersih 15 g buah adas dan 15 g kulit jayu manis yang telah ditumbuk halus. Rebus semua bahan dengan 4 gelas air. Masukkan ke dalamnya 10 g kunyit yang telah diiris tipis-tipis. Setelah tersisa 2 gelas, dinginkan, lalu minum 2 kali sehari, masing-masing 1 gelas. Ulangi pengobatan secara rutin selama 7 hari.

1 comment:

  1. Poker Room Deals & Promotions - JamBase
    Poker Room Promotions · Poker Tournaments & Promotions 부산광역 출장마사지 · Poker Tournaments & Promotions · 경상남도 출장샵 Poker Tournaments & Promotions · Poker 논산 출장안마 Tournaments & Promotions · 사천 출장샵 Poker 계룡 출장샵 Tournaments

    ReplyDelete

    My Headlines